SOSIALISASI RENCANA PROGRAM PPK ORMAWA UAD di KELURAHAN NOTOPRAJAN

Yogyakarta - Kamis, (27/06/2024). Sosialisasi yang yang dihadiri oleh Mantri Pamong Praja Kemantren Ngampilan, Lurah Notoprajan, Ketua LPMK Notoprajan, Ketua RT RW Kelurahan Notoprajan, Pengurus Bank Sampah Sekelurahan Notoprajan, LSM dan Warga Masyarakat Kelurahan Notoprajan.

Sosialisasi dilaksanan diKantor Kelurahan Notoprajan bersama Mahasiswa UAD yang akan Melaksanakan Magang diwilayah Kelurahan Notoprajan untuk Mendampingi Kegiatan-kegiatan warga masyarakat. adapun rencana program yang telah tersampaikan pada sosialisasi ini antara lain ;

- Sosialisasi Rumah Sampah Digital

- Notoprajan Digital Waste Administration

- Sosialisasi dan Pelatihan Pengolahan Sampah

- Pengoptimalan Akun E Commers

- Pengadaan Alat

yang akan dilaksanakan mulai Kamis 27 Juni 2024 selama 5 bulan kedepan.

diharapkan adanya kegiatan mahasiwa diwilayah Notoprajan mampu menyelesaikan problem dimasyarakan salah satunya yaitu pengolahan sampah Masyarakat.